Infografis Farah.id/Laura
Infografis Farah.id/Laura
KOMENTAR

BENCANA sedang terjadi di mana-mana, baik di Turki, Suriah, maupun di Indonesia. Kita tidak pernah tahu apa yang terjadi saat bencana datang, apakah bisa selamat atau perkiraan buruk lainnya, yang naudzubillah min dzalik bisa menimpa siapa saja.

Untuk memudahkan regu penyelamat menemukan seseorang yang terkena musibah, Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) merilis Tas Siaga Bencana. Tas ini perlu disiapkan untuk berjaga-jaga apabila terjadi suatu bencana atau kondisi darurat lainnya.

Tas siaga bencana juga dipersiapkan untuk bertahan hidup saat bantuan belum datang dan memudahkan kita untuk evakuasi ke tempat yang lebih aman.




Jalani Hidup ‘to the Max’ dengan 3 Zona Waktu Ini

Sebelumnya

Belajar dari Gaya Hidup Hemat Perempuan Jepang: Sederhana tapi Berdampak Besar

Berikutnya

KOMENTAR ANDA

Artikel Family