Infografis polusi udara/Halwa Farah
Infografis polusi udara/Halwa Farah
KOMENTAR

POLUSI udara menjadi hal yang menakutkan. Bagaimana tidak, dampaknya bagi kesehatan manusia sangat terasa. Praktisi Kesehatan Masyarakat dr Ngabila Salama menyebutkan, ada tiga klasifikasi dari dampak polusi udara yang sangat buruk, yaitu Akut (asma akut, bronchitis akut, pneumonia, jerawat, alergi, eksim, dermatitis, dan masalah kulit lainnya).

Kemudian dampak kronis seperti kelahiran prematur dan pertumbuhan janin yang terhambat, kemandulan atau infertilitas, bronchitis kronis, asma, gangguan saraf (Alzheimer, ADHD, penuaan dini), penyakit vascular (stroke, jantung, HT, DM), kanker pernapasan dan non pernapasan (prostat, kolorektal, payudara, dan endometrium).




Murah dan Mudah, Ini Definisi “Makan Sehat” yang Harus Kamu Pahami dengan Benar

Sebelumnya

Berjemur di Pagi Hari, Dapatkan Beragam Manfaatnya untuk Meningkatkan Kualitas Hidup

Berikutnya

KOMENTAR ANDA

Baca Juga

Artikel Health