Menjadi Hamba Allah yang Ambisius

Menjadi Hamba Allah yang Ambisius

DALAM Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), kata "ambisius" diartikan sebagai "berkeinginan keras mencapai sesuatu (harapan, cita-cita); penuh ambisi". Sedangkan kata "ambis ...
Apa Kabar Ramadan Kita?

Apa Kabar Ramadan Kita?

BULAN Ramadan ibarat sebuah workshop atau pelatihan. Selama satu bulan penuh, umat Islam dituntut menjalani Ramadan dengan bersungguh-sungguh demi mendapatkan nilai akhir yang istimewa berupa ketakwaa ...
Bersiaga di Sepuluh Akhir Ramadhan

Bersiaga di Sepuluh Akhir Ramadhan

APA yang dirasakan pada penghujung Ramadhan ini? Lelah. Ya, ada yang mengaku lelah karena terlalu menguras tenaga, banting tulang hingga kadang sampai tidak sanggup berpuasa. Dan pengorbanan dem ...
Penyakit ‘Ain; Bahaya Racun Mata

Penyakit ‘Ain; Bahaya Racun Mata

ADA dua pasang mata yang membuat perempuan muda itu tidak pernah nyaman di kantor. Sebetulnya suhu pendingin ruangan cukup membuat orang bagaikan membeku. Tetapi, begitu terkena pandangan dua pasang m ...
Nuzul Al-Qur’an

Nuzul Al-Qur’an

ADA kritik yang dilontarkan terhadap tradisi yang dibangun muslimin Indonesia, di mana Ramadhan yang mereka gelar bagaikan festival saja. Tiap hari diselenggarakan berbagai acara; mulai dari sahur ber ...
Kelemahan Pria Adalah Mengira Perempuan Rapuh

Kelemahan Pria Adalah Mengira Perempuan Rapuh

DUA pasang mata mengintai mangsa di sebuah bus kota. Perhatian pria-pria yang berencana jahat itu tertuju kepada perempuan muda berhijab yang tengah bergelantungan. Itulah sasaran empuk untuk sebuah a ...
Menghayati Definisi Takwa ala Abu Hurairah

Menghayati Definisi Takwa ala Abu Hurairah

DALAM banyak ceramah, para ulama biasanya mengartikan takwa sebagai sikap mematuhi perintah Allah dan menjauhi larangan-Nya. "Ada satu ilustrasi menarik tentang definisi takwa yang digambarkan ...
Amok

Amok

KABAR-kabarnya nih, amok adalah satu-satunya kosa kata milik Indonesia (berakar dari kata amuk) yang diabadikan dalam kamus bahasa Inggris. Kok bisa orang Barat begitu terpesona dengan kata yang satu ...
Kemana pun Kau Pergi, Pergilah dengan Hatimu

Kemana pun Kau Pergi, Pergilah dengan Hatimu

SYAHDAN, denyar-denyar di hati adalah sunyi sepaling hakiki. Ia tidak munak; tidak bisa berdusta, tidak mampu menutupi yang kita rasakan; tidak bisa menyembunyikan diri dari topeng-topeng yang ke ...
4 Amal dan Bayangan Ramadhan Terakhir

4 Amal dan Bayangan Ramadhan Terakhir

APAKAH Anda merasa Ramadhan begitu cepat menyapa kembali? Bukankah baru kemarin, rasanya, kita berpuasa dan bersuka ria merayakan lebaran; mudik ke kampung halaman, bersua handai taulan? Barangkali ...