TERKAIT dengan rezeki, ada sebagian orang yang merasa rezekinya kok sempit sekali, belum akhir bulan keuangan rumah tangga sudah kolaps. Sabagian lagi merasa rezekinya melimpah, tetapi kok tidak berka ...
SAAT ini, banyak wanita yang wajahnya tampak jauh lebih tua dari usianya. Penyebabnya bisa jadi karena stres berlebih atau terlalu banyak menggunakan make up, sehingga produksi kolagen berkurang.
K ...
AGAK membingungkan kalau hingga saat ini masih saja ada orang berpandangan Islam telah mengekang perempuan, yang memukul mundur kaum hawa ke wilayah domestik, yang membuat kiprah mereka terjerat urusa ...
BANYAK sekali atau bahkan luar biasa perubahan yang dilakukan oleh manusia di dunia ini. Saking cepatnya, bahkan terkadang perubahan itu tak terduga oleh manusia itu sendiri. Dunia memang mestilah sel ...
TAK jarang orang-orang dilanda kebingungan perihal menggerakkan seluruh anggota keluarganya menegakkan shalat. Namun, kita tidak boleh kekurangan kreatifitas agar shalat benar-benar ditegakkan penuh k ...
SEMUA yang ada di dunia ini tidak ada yang abadi. Pasti akan didapati sebuah akhir dalam setiap proses kehidupan. Apalagi kita sebagai manusia, yang menjadi tempatnya khilaf dan dosa, sudah pasti kehi ...
Episode 1:
Pesohor itu baru saja menata hidup baru bersama keluarganya. Suami dan seorang anak yang lucu. Perjalanan hidupnya yang sempat mengguncang berita tanah air ia tinggalkan. Membuka lembara ...
DI USIA senja itu mau apa lagi yang diharapkan dari pernikahan. Maaf, bukankah untuk urusan ranjang tidak lagi begitu berselera, atau mungkin tidak lagi bertenaga. Mau dibilang puber ke berapa lagi, k ...
SUSTAINABLE Muslim Fashion ISEF 2021 yang diselenggarakan oleh Bank Indonesia bersinergi dengan Indonesian Fashion Chamber dan Indonesia Halal Lifestyle Centre (IHLC) diharapkan dapat menjadi wadah ak ...
WANITA-wanita muslim sejak zaman Rasulullah terkenal dengan ketangguhan dan kecerdasannya. Wanita muslim di era tersebut memiliki peran penting di bidang ekonomi maupun kehidupan sosial lain.
Emans ...
“AWAS, jangan nakal, nanti Tuhan marah lho!”
“Hei, kamu mau Tuhan marah, nanti dibakar dalam neraka!”
Kalimat-kalimat sejenis ini, sengaja atau tidak, barangkali pernah t ...
MENDENGAR kata KUA, yang terpikir pasti tempat mengurus surat-surat untuk pernikahan atau pun tempat untuk melaksanakan ijab kabul. Karena identik dengan urusan asmara, muncullah plesetan kalau KUA it ...
SELAIN seperangkat peralatan shalat, Al-Qur’an merupakan salah satu mahar favorit dalam pernikahan, setidaknya bagi muslim Tanah Air. Lelaki muslim di Indonesia patut bersyukur dianugerahi Allah ...
“KALAU tidak mampu dengan sabar, ya cobalah dikuat-kuatkan saja hati.”
Demikianlah nasihat yang disampaikan seseorang kepada suami istri yang cukup lama tidak akur, keduanya sama-sama t ...
RASULULLAH saw. memberikan tuntunan kepada orangtua untuk mendidik anak-anaknya dengan baik. Dan sudah menjadi kewajiban orangtua mendidik anaknya menjadi anak yang sholeh dan sholehah.
Memang, men ...
DALAM bukunya yang indah berjudul Pengantin Al-Quran, pakar tafsir kontemporer M. Quraish Shihab mengungkapkan, pada masa Nabi saw. para ibu (perempuan) aktif dalam berbagai bidang pekerjaan. Ada yang ...
ORANG yang sakit sangat membutuhkan doa agar bisa segera pulih. Doa yang tulus dari siapapun, terbukti bisa mengurangi rasa sakit bahkan menyembuhkan mereka yang sedang terbaring lemah.
Melalui doa ...
MALAM makin larut dan dingin, sang istri terus mendesak. Suaminya tetap mengelak, “Sudahlah, malah sudah larut. Kan bisa besok-besok!”
Istrinya tidak mau diam, dan terus mendesak. Pokok ...
BANYAK di antara kita (baca: istri) mengeluhkan suami tak sesuai harapan. Dulu, semasa muda belia, laki-laki itu seolah sosok ideal. Baik perilakunya dan bertanggung jawab. Ditambah wajah lumayan gant ...
PERNIKAHAN yang bisa bertahan lama adalah mimpi setiap pasangan. Namun pada kenyataannya, mimpi itu tak senantiasa selaras dengan usaha keras pasangan suami istri menciptakan keharmonisan.
Banyak s ...