PADA masa karantina diri di dalam rumah demi mematuhi protokol kesehatan akibat pagebluk corona, saya memperoleh cukup banyak kesempatan untuk bernostalgia. Saya teringat pada masa kanak-kanak, akibat ...
AKIBAT terlalu galau akibat prihatin menerima kiriman video adegan penembakan tujuh kali oleh polisi kota Kenosha, Wisconsin, Amerika Serikat terhadap Jacob Blake, maka saya memang tidak mengetahui pe ...
KETIKA 16 Agustus 2020 menulis judul naskah tentang kemubaziran debat capres antara Trump lawan Biden yang sebenarnya sama mubazirnya dengan debat capres di mana pun termasuk di Indonesia, akibat kura ...
AKIBAT terhanyut arus arogansi berpikir ilmiah, semula saya tidak percaya fenomena superstisional pada apa yang disebut sebagai kualat.
Menurut saya apa yang disebut sebagai kualat hanya bermanfaat ...
USIANYA memang baru beranjak 11 tahun. Namun karya dan kemampuannya dalam dunia rap jauh melebihi usianya.
Dia adalah Abdel-Rahman Al-Shantti. Anak laki-laki asal Gaza yang beberapa waktu belakanga ...
ADALAH Sutanto Mendut, sang Presiden Lima Gunung entah sengaja atau tidak sengaja menginspirasi atau lebih tepatnya menjerumuskan saya ke dalam black hole kirakiramologi.
Melalui sebuah diskursus l ...
MANTAN deputi Menristek merangkap Mahaguru Sains dan Teknologi saya, DR. Idwan Suhardi mendukung prakarsa saya mendirikan Sanggar Pembelajaran Kemanusiaan untuk mempelajari apa yang disebut sebagai ke ...
DALAM perbincangan pribadi dengan mahaguru epistemologi saya, Presiden III Republik Indonesia, Prof. Baharuddin Jusuf Habibie, saya sempat bertanya tentang bagaimana proses kreatifitas beliau sehingga ...
DR. Alfredo Kono sebagai seorang tokoh ilmuwan biomolukuler sengaja kembali dari Amerika Serikat ke Indonesia untuk bergabung dengan Forum Academica NTT yang sedang gigih berjuang melawan angkara murk ...
JEPANG lagi-lagi membuat magnet baru yang bisa menjadi daya tarik wisatawan.
Negeri sakura akan segera memiliki taman hiburan Harry Potter yang baru akan dibuka tahun 2023 mendatang.
Harry Potte ...
WAJAR di alam demokrasi, berbagai pihak menyambut rencana deklarasi maklumat Koalisi Aksi Menyelamatkan Indonesia (KAMI) dengan beraneka ragam pendapat. Sebagai rakyat Indonesia yang cinta Indonesia, ...
PENERIMA anugrah Pullitzer, Isabel Wilkerson menulis buku Caste : The Origins of Our Discontents yang menghebohkan dengan pernyataan bahwa Nazi Jerman belajar dari sistem kasta Amerika Serikat untuk m ...
PANDEMIK virus corona atau Covid-19 menyebabkan sebagian masyarakat di Indonesia menghadapi masalah ekonomi. Hal tersebut berpotensi menyebabkan gangguan akses pangan pada keluarga di Indonesia.
Pa ...
ALKISAH, sebuah negara di marcapada tersohor adil dan makmur maka disebut sebagai Negeri Adil Makmur.
Konon Negeri Adil Makmur tidak dipimpin sebuah lembaga yang disebut sebagai pemerintah, namun s ...
SEBAGAI warga Indonesia yang cinta Tanah Air Udara yang memang sangat layak dicintai ini, saya selalu menyambut hari proklamasi kemerdekaan Indonesia dengan penuh rasa syukur .
Bersyukur
Saya b ...
COMMITTEE Presidential Debate menetapkan Health Education Campus di Cleveland, Ohio sebagai lokasi debat perdana Pilpres Amerika Serikat 2020 pada 29 September 2020.
Berubah
Jadwal dan lokasi t ...
SUDAH terbiasa, pada setiap penganugrahan Bintang Jasa kepada para putra-putri terbaik Indonesia dalam rangka perayaan Hari Proklamasi Kemerdekaan Bangsa Indonesia selalu ada saja yang heboh mempermas ...
KEKELIRUAN makna “ulang tahun” sudah berulang kali saya bahas di dalam serial naskah harian saya melalui aspek kelirumologi.
Tampaknya tidak ada yang peduli bahasan saya sebab semua tet ...
SEJAUH ini terpaksa secara malu-malu saya akui saya kerap lupa ojo dumeh maka terkebur merasa banyak tahu banyak hal yang terjadi mau pun tidak terjadi di alam semesta ini. Maka sukma saya tergetar ke ...
SELANDIA Baru memiliki alasan untuk bergembira-ria sebab telah berhasil melewati masa 100 hari tanpa kasus virus Corona menerkam manusia.
Jacinda Ardern
Kasus Corona terakhir yang terdeteksi te ...