BELIAU begitu loyal kepada Pak Harto. Setiap memberi keterangan pers selalu didahului dengan kata-kata "sesuai dengan petunjuk bapak presiden".
Itulah "predikat" yang melekat pa ...
SAYA berada di kota Medan, Sumatera Utara, untuk persiapan terakhir penyenggaraan Festival Film Indonesia 1983 ketika Presiden Soeharto mengumumkan anggota kabinetnya. Kabinet Pembangunan IV (19 ...
DI TENGAH pandemi Covid-19, Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) mengambil peranan penting, salah satunya adalah untuk memastikan aspek keamanan, mutu dan efektivitas dari vaksin atau obat yang dibe ...
PESANTREN bukan hanya lembaga pendidikan yang kaya akan nilai-nilai keislaman, namun juga nilai-nilai keramahtamahan.
Hal itulah yang menginspirasi seorang pemuda asal Madura, Hafiz Al Asad, MA unt ...
SUSI Pudjiastuti dalam seminggu ini memang kerap berbicara lantang soal pentingnya prokes (protokol kesehatan) di Instagramnya.
“Prokes harga mati, tidak pakai masker Anda bisa mati," tu ...
JERMAN bersiap menghadapi gelombang keempat pandemi Covid-19. Menteri Kesehatan Jerman Jens Spahn menyerukan agar lebih waspada untuk menghindari penularan di musim panas ini, terutama dengan adanya v ...
DI ERA perkembangan teknologi dan informasi yang super cepat saat ini, mau-tidak mau kita harus bisa menyesuaikan diri dan beradaptasi. Hal ini juga berlaku dalam hal mendidik anak.
Sebagai o ...
DI TENGAH lonjakan kasus baru infeksi Covid-19 yang terjadi di sejumlah wilayah di tanah air beberapa waktu belakangan ini, nama "ivermectin" menjadi buah bibir di masyarakat.
Ratus ...
BEBERAPA hari ini di beberapa media sosial berseliweran video yang bercerita bahwa orang yang telah disuntik vaksin Covid-19 di sekitar lubang bekas suntikan bisa ditempel benda-benda yang terbuat dar ...
SEBUAH ide—yang sesungguhnya bukan ide baru sama sekali—mencuat seiring pertempuran 11 hari di Tepi Barat dan Gaza, Palestina. Ide itu adalah "two-state solution" alias solusi du ...
KEHILANGAN janin yang sedang dikandung memang hal yang menyedihkan. Apalagi jika kita memang menunggu-nunggu kehamilan itu. Pernah mengalami keguguran dan tau gimana sedihnya, penyanyi Aurelie Hermans ...
PENYUNTIKKAN vaksin AstraZeneca di Indonesia dihentikan sementara oleh Kementerian Kesehatan (Kemenkes).
Jurubicara Kemenkes, Siti Nadia Tarmizi menuturkan, pihaknya menghentikan pemberian vaskinas ...
SIAPA bilang peradaban Islam hanya soal dunia Arab dan Timur Tengah? Peradaban Islam juga sangat lekat dan bahkan sangat kental di Uzbekistan, salah satu negara pecahan Uni Soviet.
Jika mau m ...
UZBEKISTAN dikenal sebagai salah satu pusat peradaban Islam, dengan banyak tokoh-tokoh dan para ilmuwan Islam lahir di sana.
Sebut saja Abu Abdillah Muhammad bin Ismail al-Bukhari atau I ...
SEBUAH gerakan anti-vaksin di Jerman mulai merekrut ratusan anak ke dalam grup online pribadi. Tak hanya 'di balik layar', anak-anak juga mulai tampil dalam demonstrasi massa di berbagai tempa ...
MEMULAI bisnis atau usaha harus dilandaskan pada niat yang baik dan sungguh-sungguh.
Bahkan, dalam agama Islam, kita bisa meniru cara Rasulullah dalam menjalankan bisnis.
Dalam progr ...
KURMA adalah panganan yang sebaiknya ada saat kita berbuka puasa. Kurma umumnya berasal dari Mekah, Madinah, Iran, Irak, dan negara Timur Tengah lainnya.
Harga kurma sangat bervariasi, tergantung j ...
PERNYATAAN Majelis Ulama Indonesia (MUI) tentang kehalalan vaksin AstraZaneca menimbulkan reaksi pro kontra di masyarakat. Pihak yang kontra menyesalkan mengapa fatwa tersebut dikeluarkan setelah Indo ...
DENGAN pandemi Covid-19 yang sudah berjalan lebih dari satu tahun, vaksinasi menjadi satu jalan untuk menciptakan herd immunity untuk menghentikan laju penularan. Namun salah satu hal yang selalu rama ...
SEJAK awal berdiri pada 2018 di Bandung, Evermos terus menerus membangun misinya dalam memberdayakan ekonomi umat. Langkah konkrit yang dijalankannya adalah dengan mengajak berbagai kalangan untuk ber ...